Harga Dan Spesifikasi Redmi Note 10 Pro

By | June 16, 2021

Kosongin.com – Kali ini mimin akan membahas mengenai ponsel yang lagi mimin sukai nih sobat yaitu Harga Dan Spesifikasi Redmi Note 10 Pro.

Nah bagi kalian yang saat ini juga sedang mencari ponsel terbaru, silahkan juga di simak pembahasan ini untuk menambah refferensi kalian.

Karena perkembangan dunia gadget saat ini sangatlah maju dan berkembang pesat dan setiap bulannya selalu ada seri terbaru yang keluar.

Seperti hal nya Redmi Note 10 Pro ini juga merupakan ponsel yang belum lama rilis sih dan mengupgrade dari seri sebelumnya seri note 10.

Harga Dan Spesifikasi Redmi Note 10 Pro

Walaupun sebenarnya tidak ada perbedaan yang cukup signifikasih sih tapi redmi note 10 pro ini memang sangat layak di beli untuk harga 3 jutaan saja.

Yang paling mencolok perbedaan antara Redmi Note 10 dan Redmi Note 10 Pro adalah dari sisi kamera, processor dan mungkin yang seri pro ini sudah memiliki layar super Amoled.

Selebihnya tidak ada perubahan yang signifikan, ya sangat worth it untuk kalian upgrade dengan harga yang tidak beda jauh.

Spesifikasi Redmi Note 10 Pro

Harga Dan Spesifikasi Redmi Note 10 Pro
Harga Dan Spesifikasi Redmi Note 10 Pro

Layar

Tipe LayarAMOLED
Ukuran Layar6.67 inci
Resolusi1080 x 2400 piksel
Kerapatan Piksel395 ppi
Jumlah Warna16 juta
PerlindunganCorning Gorilla Glass 5
Fitur120Hz, HDR10, 450 nits (typ), 1200 nits (peak)

Software

Sistem OperasiAndroid 10
Desain AntarmukaMIUI 12

Prosesor

ChipsetQualcomm SM7150 Snapdragon 732G (8 nm)
CPUOcta-core (2×2.3 GHz Kryo 470 Gold & 6×1.8 GHz Kryo 470 Silver)
GPUAdreno 618

Kamera

Kamera BelakangQuad 108 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/1.52″, 0.7µm, dual pixel PDAF + 8 MP, f/2.2, 118˚ (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm + 5 MP, f/2.4, (macro), AF + 2 MP, f/2.4, (depth)
Video4K@30fps, 1080p@30/60fps
Kamera Depan16 MP, f/2.5, (wide), 1/3.06″, 1.0µm, panorama

Nah itulah perbedaan yang sangat mencolok dari Redmi Note 10 dan Redmi Note 10 Pro.

Penutup

Demikian pembahasan mengenai spesifikasi dari Redmi Note 10 Pro, semoga dapat menjadi refferensi bagi sobat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *